Rabu, 02 Juni 2010

Hancurkan Perasaanku........

Tak lama setelah kau pergi.......
Diri ini terasa pilu.....
Terbayang sikapmu dulu.....
Dirimu bagaikan bunga yang terbang......
Seakan aku tak dapat memetikmu dengan tanganku ini....
Entah kenapa aku tak bisa memetikmu....?
Mungkin karena aku tlah terlalu kejam padamu......
Atau malah aku tak menghiraukanmu........
Kurang rasa perhatianku padamu.....
Mungkin memang sudah terlambat bagiku tuk membenahi semua itu....
Tapi, aku akan tetap berusaha semampu diriku.....
Kalau perlu aku kan mengejarmu sampai manapun.....

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Rosyid A | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | GreenGeeks Review
Chrome Pointer